Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

KANDUNGAN BUAH MANGGIS

Gambar
  Buah manggis atau  Garcinia mangostana  merupakan buah yang banyak ditemukan di daerah tropis, termasuk Indonesia. Buah ini cukup diminati oleh banyak orang karena rasanya yang nikmat dan segar.Tak hanya lezat dan menyegarkan, buah manggis juga kaya akan nutrisi, seperti vitamin B2, vitamin C, serat, folat, magnesium, kalsium, dan xanthones yang diduga berperan sebagai senyawa Antioksidan serta anti radang. MANFAAT BUAH MANGGIS  1. Menurunkan berat badan Manfaat buah manggis yang paling populer adalah menurunkan berat badan. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa orang yang mengonsumsi jus manggis 2 kali sehari cenderung memiliki indeks massa tubuh (IMT) lebih rendah. Hal ini dipercaya karena manggis mengandung zat anti radang yang berpengaruh terhadap peningkatan metabolisme lemak, sehingga bisa dimanfaatkan untuk membatasi berat badan berlebih. 2. Meningkatkan daya than tubuh Kandungan vitamin C pada buah manggis diduga bermanfaat untuk meningkatkan daya than tubuh. selain itu , an

KANDUNGAN BUAH JERUK BALI

Gambar
  Jeruk Bali termasuk salah satu buah - buahan  yang hanya bisa didapatkan saat musimnya tiba, bahkan panen besarnya terjadi dua kali setahun. Walaupun harus menunggu cukup lama, ternyata tidak membuatnya sepi penggemar. Buah bernama latin Citrus maxima ini tersebar di seluruh bagian Asia Tenggara dengan nama yang beragam. Jadi , jangan kaget bila kamu menemukannya dengan nama berbeda, sebab buah ini pun bukan asli berasal dari bali.  Jeruk bali kaya akan antioksidan dan serat, tidak heran bila mengonsumsinya akan membuatnya cepat kenyang, namun tidak mengalami kenaikan berat signifikan. Kandungan nutrisi yang terdapat di dalam 100 gram ( g )  buah jeruk Bali :  • Kalori : 230 Kilo kalori ( kkal ) • Protein : 5 g  • Lemak : 0 g • Karbohidrat : 59 g • Serat : 6 g • Riboflavin: 12,6% Angka Kecukupan Gizi (AKG)  • Tiamin: 17,3% AKG • Vitamin C : 412 % AKG • Tembaga : 32 % AKG • Kalium : 28 % AKG MANFAAT BUAH JERUK BALI UNTUK KESEHATAN  1.  Kaya akan serat Mengonsumsi buah jeruk Bali terny

KANDUNGAN BUAH BELIMBING

Gambar
  Belimbing , memiliki nama lain Averrhoa carambola , adalah buah yang populer dengan rasa asam dan manisnya yang segar. Buah berwarna kuning ini juga terkenal dengan nama “star fruit” karena bentuknya yang menyerupai bintang ketika diiris. buah ini tak hanya lezat untuk dinikmati, tetapi juga kaya berbagai macam vitamin dan mineral. buah belimbing juga punya kandungan protein, lemak, dan karbohidrat. Tak mengherankanbila terdapat beragam manfaat kesehatan yang bisa Anda petik dengan mengonsumsi buah belimbing. kandungan gizi yang ada di dalam setiap 100 gram (g) buah belimbing: Air: 90 g Energi: 36 kalori (Kal) Protein: 0,4 g Lemak: 0,4 g Karbohidrat: 8,8 g Serat: 3,2 g Abu: 0,4 g Kalsium: 4 miligram (mg) Fosfor: 12 mg Zat besi: 1,1 mg Natrium: 4 mg Kalium: 130 mg Seng (zinc): 0,1 mg Beta-karoten: 29 mikrogram (mcg) Karoten total: 170 mcg Vitamin B1: 0,03 mg Vitamin C: 35 mg MANFAAT BUAH BELIMBING BAGI KESEHATAN   1.  Membantu menurunkan berat badan   Jika Anda sedang dalam program

KANDUNGAN BUAH PEPAYA

Gambar
Pepaya adalah buah tropis yang kaya akan manfaat bagi kesehatan. Pepaya memiliki daging yang lembut, manis, dan sangat mudah didapatkan di Indonesia tanpa bergantung musim tertentu. KANDUNGAN BUAH PEPAYA Pepaya mengandung enzim papain yang mampu memecah ikatan protein pada daging. Papaya dikenal sebagai bahan alami untuk mengempukkan daging. Pepaya mengandung banyak nutrisi. Dalam satu buah pepaya kecil atau sekitar 152 gram, terkandung nutrisi.  • Kalori pepaya : 59 kalori • Karbohidrat : 15 gram • Serat 3 gram • Protein 1 gram • Vitamin C : 157 persen kebutuhan harian • Vitamin A : 33 persen kebutuhan harian • Float : 14 persen kebutuhan harian • Potasium 11 persen kebutuhan harian •  Kandungan lain  , seperti kalsium, magnesium, dan vitamin B1 , B3 , B5 , E, dan K MANFAAT BUAH PEPAYA BAGI KESEHATAN   1. Meningkatkan sistem imun  Pepaya dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh karena memiliki kandungan antioksidan , antara lain karoteinoid dan zeaxanthin. Selain itu , pepaya

SEJARAH SMKN 2 SUKOREJO

Gambar
  SMK Negeri 2 Sukorejo berdiri sejak tahun 2010 yang beralamat di Jl. Raya Sukorejo – Bangil KM. 02 Desa Lecari Sukorejo Pasuruan Jawa Timur 67161 dengan luas keseluruhan 1200 m2. Bapak Drs. Samsuri, MM sebagai kepala sekolah pertama, secara resmi menetapkan tanggal 12 Agustus sebagai Hari Ulang tahun SMK Negeri 2 Sukorejo Pada awalnya,di tahun pelajaran 2010-2011 rombongan belajar terdiri atas 3 kelas dengan jumlah siswa sebanyak 75 siswa yang terbagi atas 2 kompetensi keahlian yaitu 2 kelas Multimedia dan 1 Teknik Las. Pada Saat awal berdiri, SMK Negeri 2 Sukorejo baru memiliki 1 laboratorium Multimedia. Sementara untuk kompetensi keahlian Teknik Las memiliki bengkel las untuk sarana praktek. Pada tahun 2013, terjadi pergantian kepemimpinan,  sebagai penggantinya adalah Bapak Rudi Trisantoso, S.Pd., M.Pd. Ditahun yang sama kompetensi keahlian Multimedia terakreditasi “A”. Untuk memenuhi permintaan dan kebutuhan industri sekitar, pada tahun ajaran 2018/2019, SMK Negeri 2 Sukorejo kem

BERITA TENTANG BULIYING

Gambar
BULIYING DI LINGKUNGAN SEKOLAH                      Kreator: IDDIA ROZANI  Baru-baru ini kita dikejutkan dengan berita dari Tasikmalaya seorang anak umur 11 tahun meninggal dunia karena depresi akibat di bully oleh teman-temannya. Tahun 2018 hasil riset Programme For International Student assessment [PISA] menyatakan 41% remaja sekolah pernah mengalami bullying. Kasus perundungan atau bullying terhadap anak di Indonesia termasuk cukup tinggi, sepanjang tahun 2021 KPI [ Komisi Perlindungan Anak Indonesia] mencatat 17 kasus bullying dikalangan remaja peserta didik dan pendidik, belum lagi yang tidak tercatat dan terpantau yang terjadi di lingkungan sekolah dan masyarakat.  Bullying atau  perundungan adalah suatu tindakan agresif secara fisik maupun verbal yang dapat menyebabkan korbannya merasa tidak nyaman. Misalnya mengejek penampilan, menghina kemampuan atau mengucilkan dari pergaulan sampai tindakan fisik memukul atau melukai seseorang. Di zaman sekarang bullying bisa juga terjadi me

ANALISIS APLIKASI CAPCUT

Gambar
  Nama Kelompok : Nazarrudin Tri H Leni Nur Afiva Eka Zivara P.A Task Compatibility , aplikasi yang membantu para pengguna menyelesaikan pekerjaan yang berhubungan dengan video , pada aplikasi capcut pengguna bisa mengedit video dengan dua cara , yaitu secara otomatis maupun manual. Simplicity , capcut menghadirkan fitur utama yang bisa membuat video keren dan menarik dengan menggunakan foto ataupun video baik secara otomatis maupun manual editing . Familiarty , memberikan tampilan yang terkesan kepada pengguna dengan metode perlindungan aplikasi seluler yang umum , dan tampilan awal  yang tidak kebingungan dalam pemakaiannya .